Robot Cerdas Humanoid

Apa itu Robot humanoid ??
Humanoid adalah robot seperti robot robot lainnya, yang membedakannya adalah bentuknya karena humanoid seperti namanya human = manusia , jadi humanoid itu merupakan robot yang berbentuk seperti manusia baik rupa, tingkah laku dll yang hampir menyerupai manusia
ini adalah contoh dari robot humanoid .

 
gambar robot di atas adalah robot humanoid yang diciptakan dari perusahaan honda yang bernama asimo yang sudah hampir menyerupai manusia,
robot humanoid memiliki beberapa sensor yang di gunakan agar mereka bisa menerima impuls dari luar dan merangsangnya sebagai suatu gerakan atau refleks.

Dan seiring berkembangnya waktu, jepang pun mulai mengembangkan dan memperbanyak pembuatan robot, dan akhirnya sekarang pun di jepang mengadakan suatu kompetisi dimana di dalam kompetisi itu yang menjadi pesertanya adalah robot, mulai dari kompetisi bermain bola, dance, tinju (real steal) dan masih banyak lagi, tidak hanya di jepang berbagai negara sekarang sudah mulai mengembangkan tekhnologi yang sama dan mengadakan kompetisi-kompetisi robot
ini adalah foto salah satu kompetisi robot 



dengan adanya kompetisi kompetisi tentang robot, diharapkan generasi muda menjadi generasi yang mampu mengembangkan kreatifitas lebih agar bisa memajukan dan mensejahterakan negaranya.
walaupun biaya yang di keluarkan untuk membuat suatu robot pun tidaklah murah melainkan cukup mahal, tapi tidak usah resah dengan uang atau biaya karena dengan biaya yang minim pun kita bisa membuat sebuah robot canggih, hanya dengan bermodalkan barang yang tidak terpakai yang bisa kita jadikan bahan untuk membuat robot yang bisa kita sebut robot recycle.

Jadi, jadilah generasi muda yang berbakat untuk memajukan negara ini, dan jangan takut akan kekalahan, karena kekalahan adalah cikal bakal adanya kesuksesan.

Share this article :

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. BDH_JR CORPORATION - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger